Dalam Rangka Pengelolaan Jaringan Dokumentasi dan Informasi Hukum Biro Hukum Kementerian Dalam Negeri. Bagian Dokumentasi Hukum Melakukan Kunjungan Kerja serta Monitoring ke Provinsi Kalimantan Timur pada Tanggal 3 s.d 5 Februari 2022. Dokumentasi Hukum Kementerian Dalam Negeri hadir sebagai upaya-upaya dari Pemerintah Pusat dalam penyelesaian atas permasalahan hukum Pemerintah Daerah dan Nasional.